Sunday, 13 March 2011

Jalani Segala Kehendak Allah SWT

Ditulis bukan untuk membuka Aib seseorang tapi mudah-mudah membuka jalan bagi kita semua.
Kisah Ini Terjadi terhadap seorang teman yang mengalami Ujian Yang berat Dari Allah,
Bagi dirinya dan keluarganya.

diawali karena PHK dari dia bekerja,memang dia telah menyalahi SOP dari perusahaan tempatnya bekerja. karena menyerempet Fraud yang sangat diharamkan bagi perusahaan itu.
adapun imbas baginya al,
1. Sumber nafkah yang selama ini diandalkan hilang.
2. Tagihan yang tidak bisa terbayarkan.
3. Mental yang begitu ambruk.
4. Anak-anaknya merasa malu dan mogok sekolah
5. Amarah yang berlebihan (Dendam)
Tiap hari dia hanya merenung, menyesali nasib diri dan keluarganya dan ada usaha untuk membalaskan dendam terhadap atasnya, karena dia pikir, karena ulah atasannya dia mengalami hal tersebut (menyalahkan orang lain).
adapun rencana dia untuk membalaskan dendam dengan cara
1. Mencelakakan secara Fisik.
2. Mendoakan atasan dengan kejelekan.
Di sini penulis mencoba memberikan nasehat kepada dia dengan tujuan,
1. Jangan sekali-kali menyesali apa yang sudah terjadi.(hal tersebut terjadi karena kesalahan kita sendiri buka orang lain).
2. Hilangkan dendam karena akan menimbulkan amarah yang berlebihan, ingat anak dan istri mereka perlu diberikan Nafkah.Karena dendam akan memnghilangkan pemikiran yang rasional.
3. jangan tunggu waktu lebih lama, cepat cari nafkah buat keluarganya.
4. Terima kenyataan hidup ini karena semua kehendak Allah.
5. Ini adalah Ujian dari Yang Maha Kuasa, bilamana kita kuat menjalaninya Insya Allah Akan naik derajat dihadapanNYa....Amien.
Penulis disini ikut berbahagian setelah kita sharing. akhirnya dia bisa ambil kesimpulan yang positif. dan sekarang dia sudah membuktikan untuk tabah menjalani kenyataan hidupnya.
semoga kawan, kamu cepat bangkit kembali, karena dibalik kesusahan itu ada jalan keluarnya....

No comments: